Pendidikan Kesehatan, Mobilisasi dan Deteksi Dini Resiko Dekubitus dalam Pencegahan Kejadian Dikubitus pada Pasien Strok

  • Moh Alimansur Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri
  • Puguh Santoso Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri
Keywords: dekubitus, deteksi dini, mobilisasi, pendidikan kesehatan, stroke

Abstract

Kelumpuhan akibat stroke memerlukan waktu yang cukup lama untuk memulihkanya sehingga akan berpengaruh terhadap lamanya pasien di rawat di rumah sakit. Bedrest atau tirah baring yang lama menyebabkan pasien stroke beresiko tinggi untuk terkena dekubitus. Diperlukan pendidikan kesehatan, mobilisasi dan deteksi dini untuk mencegah terjadinya decubitus pada pasien stroke. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi pengaruh pendidikan kesehatan, mobilisasi dan deteksi dini resiko decubitus untuk mencegah terjadinya luka dekubitus. Desain penelitian yang digunakan adalah descriptif analitic dengan responden penelitian adalah pasien stroke yang di rawat inap di RSUD di Kota Kediri sebanyak 40 responden. Pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner pencegahan dekubitus dan lembar pemeriksaan dekubitus. Kuesioner telah diuji validitasnya dengan uji Pearson sedangkan untuk reliabilitasnya di uji dengan Cronbach’s Alpha. Analisa data menggunakan analisa Regresi Ordinal. Hasil uji statistik Pendidikan Kesehatan, Mobilisasi dan Deteksi Resiko dekubitus didapatkan nilai p-value < 0,05 yang berarti variabel pencegahan tersebut berpengaruh terhadap perkembangan luka dekubitus. Deteksi faktor resiko dekubitus harus dilakukan dengan segera untuk menentukan rencana mobilisasi dan pencegahan luka decubitus, sedangkan pendidikan kesehatan meningkatkan peran serta klien dan keluarga dalam pencegahan luka decubitus.

References

Aini, F., & Purwaningsih, H. (2014). Pengaruh Alih Baring terhadap Kejadian Dekubitus pada Pasien Stroke yang Mengalami Hemiparesis di Ruang Yudistira di RSUD Kota Semarang. Jik, 2(4), 25–35. https://doi.org/10.1016/j.cplett.2014.07.055
Amir, Y., Halfens, R. J. G., Lohrmann, C., & Schols, J. M. G. A. (2013). Pressure ulcer prevalence and quality of care in stroke patients in an Indonesian hospital. Journal of Wound Care, 22(5), 254–260. https://doi.org/10.12968/jowc.2013.22.5.254
Apostolopoulou, E., & Tselebis, A. (2014). Pressure ulcer incidence and risk factors in ventilated intensive care patients. Health Science Journal, 8, 333–342.
Bhoki, M. W., Mardiyono, & Sarkum. (2014). Braden Scale and Norton in Predicting Risk of Pressure Sores in ICU Room. Jurnal Riset Kesehatan, 3(2), 576–586.
Buijck, B., & Ribbers, G. (2016). The Challenges of Nursing Stroke Management in Rehabilitation Centres. Bohn Stafleu van Loghum, Houten. https://doi.org/10.1007/978-3-319-76391-0
Committee, B. C. P. N. S. and W. (2014). Guideline: Braden S cale for Predicting Pressure Ulcer Risk in Adults and Children. Retrieved July 5, 2018, from https://www.clwk.ca/buddydrive/file/guideline-braden-risk-assessment/
Cooper, K. L. (2013). Evidence-Based Prevention of Pressure Ulcers. Critical Care Nurse, 33(6), 57–66.
Kale, E. D., Nurachmah, E., & Pujasari, H. (2014). Penggunaan Skala Branden Terbukti Efektif dalam Memprediksi Kejadian Luka Tekan. Jurnal Keperawatan Indonesia, 17(3), 95–100.
Källman, U. (2015). Evaluation of Repositioning in Pressure Ulcer Prevention. Linkping University. Sweden: Linkoping University. https://doi.org/10.3384/diss.diva-117447
Mas’amah. (2014). Efektifitas Tindakan Perawat Dalam Pencegahan Dekubitus Pada Pasien Tirah Baring Lama Di Icu Rumah Sakit Eka BSD (Vol. 22). Jakarta. https://doi.org/10.1007/978-94-007-0753-5_2393
Maskun, A. L. Z. (2017). Upaya perawatan integritas kulit pada pasien stroke. Surakarta.
Morrison, M. (2015). Manajemen luka. (T. A.F., Ed.). Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran: EGC.
Niezgoda, J. A., & Mendez-Eastman, S. (2006). The effective management of pressure ulcers. Advances in Skin & Wound Care, 19 Suppl 1(February), 3–15. https://doi.org/10.1097/00129334-200601001-00001
Ningtyas, N. W. R., Pujiastuti, S. E., & Indriyawati, N. (2017). Effectiveness of Progressive Mobilization Level I and II on Hemodynamic Status and Decubitus Ulcer Risk In Critically Ill Patients. Belitung Nursing Journal., 3(6), 662–669. Retrieved from https://belitungraya.org/BRP/index.php/bnj/article/view/289
Norrving, B. (2013). Oxford Textbook of Stroke and Cerebrovascular Disease. (C. Kennard, Ed.). United Kingdom: Oxford University Press.
Notoatmodjo, S. (2013). Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
NPUAP. (2016). NPUAP Pressure Injury Stages. NPUAP 2016 Staging Consensus Conference, 1–2. Retrieved from http://www.npuap.org/resources/educational-and-clinical-resources/npuap-pressure-injury-stages/
NPUAP, EPUAP, & PPIA. (2014). Prevention and Treatment of Pressure Ulcers : Quick Reference Guide. (E. Haesler, Ed.). Western Australia: Cambridge Medi: NPUAP.
Okatiranti, Sitorus, R. E., & Tsuawabeh1, D. (2013). Risiko Terjadinya Dekubitus Berdasarkan Tingkat Ketergantungan Pasien di Ruang Perawatan Neurologi. Jurnal Keperawatan Padjadjaran, 1(3). Retrieved from http://jkp.fkep.unpad.ac.id/index.php/jkp/article/view/66/63
Sauliyusta, M., & Rekawati, E. (2016). Mobilisasi Dan Timbulnya Luka Tekan Pada Pasien Tirah Baring. Jurnal Keperawatan Indonesia, 19(2), 71–77. https://doi.org/1410-4490
Setiyawan. (2010). Hubungan Tingkat Pengetahuan, Sikap Dengan Perilaku Perawat Dalam Upaya Pencegahan Dekubitus Di Rumah Sakit Cakra Husada Klaten. Jurnal Kesehatan Kusuma Husada, 1(1). Retrieved from http://jurnal.stikeskusumahusada.ac.id/index.php/JK/article/view/16
Sunaryanti, B. (2015). Pencegahan Dekubitus Dengan Pendidikan Kesehatan Reposisi Dan Minyak Kelapa. PROFESI, 12(September 2014), 58–64.
Tayyib, N., & Coyer, F. (2016). Effectiveness of Pressure Ulcer Prevention Strategies for Adult Patients in Intensive Care Units: A Systematic Review. Worldviews on Evidence-Based Nursing, 13(6), 432–444. https://doi.org/10.1111/wvn.12177
Tayyib, N., Coyer, F., & Lewis, P. (2013). Pressure ulcers in the adult intensive care unit : a literature review of patient risk factors and risk assessment scales. Journal of Nursing Education and Practice, 3(11), 28–42. https://doi.org/10.5430/jnep.v3n11p28
Tong, S., Yip, J., Yick, K., & Yuen, M. C. (2016). Pressure Ulcer Wound Care for Elderly in Home: A Case Report. Journal of Dermatology Research and Therapy, 2(3), 1–5. https://doi.org/10.23937/2469-5750/1510028
Trust, H. (2011). Pressure ulcer risk assessment. Nursing Times 24.01.12, 108(4), 2004–2007. Retrieved from https://pdfs.semanticscholar.org/16aa/89a22d9e95cc4c5a306819d11c9aa7d82f32.pdf
Published
2020-12-28
How to Cite
Alimansur, M., & Santoso, P. (2020). Pendidikan Kesehatan, Mobilisasi dan Deteksi Dini Resiko Dekubitus dalam Pencegahan Kejadian Dikubitus pada Pasien Strok. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 11(1), 177-184. https://doi.org/https://doi.org/10.32583/pskm.v11i1.985
Section
Articles