Tingkat Kepuasan Pasien dalam Menerima Pelayanan Asuhan Keperawatan

  • Mulyati Mulyati Rumah Sakit Islam Kendal
  • Eri Susanti Rumah Sakit Islam Kendal
  • Septiyani Aryati Rumah Sakit Islam Kendal
  • Elly Mardhotillah Rumah Sakit Islam Kendal
  • Maftukhah Maftukhah Rumah Sakit Islam Kendal
  • Gati Sulistyowati Rumah Sakit Islam Kendal
  • Novi Indrayati Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal
  • Livana PH Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal
Keywords: Kepuasan Pasien, Pelayanan Asuhan Keperawatan, Pasien

Abstract

Rumah sakit merupakan suatu jasa pemberi layanan kesehatan yang harus mampu memberikan kepuasan pada para penggunanya. Rumah Sakit harus memberikan pelayanan yang terbaik, sehingga pengguna  mendapatkan kepuasan. Pelayanan keperawatan adalah salah satu aspek yang mempengaruhi kepuasan pasien bagi pengguna fasilitas pelayanan kesehatan di rumah sakit. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan asuhan keperawatan di Rumah sakit Islam  Kendal. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh pasien yang dirawat di Rumah Sakit Muhammadiyah Kendal, dengan menggunakan menggunakan teknik pengambilan sampel secara accidental sampling sebanyak 105 responden. Alat ukur penelitian yang digunakan untuk mengukur kepuasan pasien pada penelitian ini adalah dengan menggunakan kuesioner. Analisis pada penelitian ini menggunakan distribusi frekuensi. Hasil analisis uji statistik menunjukkan  bahwa mayoritas responden merasa sangat puas terhadap pelayanan asuhan keperawatan di RSI Muhammadiyah Kendal, yaitu sebanyak 76,2% dan  terdapat 23,8% responden yang merasa puas.

Kata kunci : kepuasan pasien, pelayanan asuhan keperawatan, pasien

LEVEL OF PATIENT SATISFACTION IN RECEIVING SERVICE NURSING CARE

ABSTRACT

Hospital is a health service provider that must be able to provide satisfaction to its users. Hospitals must provide the best service, so that users get satisfaction. Nursing services are one aspect that affects patient satisfaction for users of health care facilities in hospitals. The purpose of this study was to determine the level of satisfaction of respondents with nursing care services at Kendal Hospital. This type of research used in this research is descriptive. The population and sample in this study were all patients who were treated at the Muhammadiyah Kendal Hospital, using 105 sampling respondents using accidental sampling techniques. Research measuring instrument used to measure patient satisfaction in this study is to use a questionnaire. Univariate analysis in this study uses the frequency distribution. The results of the statistical test analysis showed that the majority of respondents were very satisfied with nursing care services at Kendal Muhammadiyah Hospital, which was 76.2% and there were 23.8% of respondents who were satisfied.

Keywords:  patient satisfaction, nursing services, patient

References

Abdul, Saleh, A., & Sjattar, E. L. (2013). Hubungan perilaku caring perawat dengan tingkat kepuasan pasien rawat inap di rumah sakit. Akademi Keperawatan Kabupaten Buton.
Adam, M., & Astuti, E. S. (2018). Efektivitas Sistem Informasi Pelayanan Pada Rumah Sakit (Studi Kasus Pada Instalasi Rawat Jalan Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Haryoto Kabupaten Lumajang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB).
Akbar, A. P. (2013). Gambaran Kepuasan Pasien Terhadap Pelaksanaan Komunikasi Terapeutik Perawat Di Instalasi Rawat Inap Rsud Labuang Baji Makasar Tahun 2013. Gambaran Kepuasan Pasien Terhadap Pelaksanaan Komunikasi Terapeutik Perawat Di Instalasi Rawat Inap Rsud Labuang Baji Makassar Tahun 2013.
Anggoro, E. D. I. (2016). Rsud Kraton Kabupaten Program Studi Ners. Perbedaan Tingkat Kepuasan Pasien Tentang Pelayanan Keperawatan Anatara Pasien BPJS Dan Non BPJS Kelas III.
Dahlan, M. S. (2016). Langkah-Langkah Membuat Proposal Penelitian Bidang. Kedokteran dan Kesehatan. Jakarta: Sagung Seto.
Hafid, M. A. (2014). Hubungan kinerja perawat terhadap tingkat kepuasan pasien pengguna yankestis dalam pelayanan keperawatan di rsud syech yusuf kab.gowa. Jurnal Kesehatan.
Handayani, S. (2016). Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas Baturetno. Profesi (Profesional Islam) : Media Publikasi Penelitian. https://doi.org/10.26576/profesi.135
Hardiansyah. (2018). Kualitas Pelayanan Publik: Konsep, Dimensi, Indikator, dan Implementasinya. Gava Media. https://doi.org/10.1163/15718085-12341263
Ikhsan, & Bagus. (2010). Akutansi dan Manajemen Keuanga n Rumah Sakit. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Triwijayanti, A., Rodhiyatun, R., Rohman, R. N., Handayani, N., Puspasari, Y., Rupiyanti, R., ... & Indrayati, N. (2020). Gambaran Psikologis Kepuasan Keluarga dalam Menerima Asuhan Keperawatan. Jurnal Ilmu Keperawatan Jiwa, 3(1), 75-82.
Mailani, F., & Fitri, N. (2017). Hubungan Perilaku Caring Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Bpjs Di Ruang Rawat Inap RSUD Dr. Rasidin Padang. Jurnal Endurance. https://doi.org/10.22216/jen.v2i2.1882
Mamik. (2010). Organisasi dan Manajemen Pelayanan Kesehatan dan Kebidanan (Prins Medi). Surabaya.
Nursalam. (2011). Manajemen Keperawatan Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional Edisi 3. Salemba Medika.
Sukesi, N. (2013). Upaya Peningkatan Caring Perawat Terhadap Kepuasan Pasien Diruang Rawat Inap Rs Permata Medika Semarang. Jurnal Manajemen Keperawatan.
Umam, C., Muchlisoh, L., & Maryati, H. (2019). Analisis Kepuasan Pasien Terhadap Mutu Pelayanan Kesehatan Rawat Jalan Dengan Metode Ipa (Importance Perfomance Analysis) Di Puskesmas Bogor Tengah Kota Bogor Tahun 2018. Promotor Jurnal Mahasiswa Kesehatan Masyarakat, 2(1), 7–19.
Wood. (2009). Layanan Pelanggan Cara Praktis Murah dan Inspiratif Memuaskan Pelanggan Anda. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Published
2020-03-19
How to Cite
Mulyati, M., Susanti, E., Aryati, S., Mardhotillah, E., Maftukhah, M., Sulistyowati, G., Indrayati, N., & PH, L. (2020). Tingkat Kepuasan Pasien dalam Menerima Pelayanan Asuhan Keperawatan. Jurnal Keperawatan, 12(1), 57-62. https://doi.org/https://doi.org/10.32583/keperawatan.v12i1.701
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>